Jangan Stigmakan Dengan Pendidikan!

Ringkasan Hasil Survei BPS Soal Perilaku Warga Di Tanah Air Selama Pandemi COVID-19 Khususnya Keyakinan Kebal Dari Infeksi Corona

Catatan: (1) Berdasarkan Hasil Survei BPS Perempuan Lebih Patuh Protokol Kesehatan COVID-19 (2) Survei Per 7-14 September, Jumlah Responden 90.967 Orang (3) Respsonden Perempuan Sebanyak 55,23 Persen, Pria 44,77 Persen (4) Segi Usia, 17-30 Tahun Sebanyak 27,24 Persen, 31-45 Tahun Sebanyak 41,77 Persen, 46-60 Tahun Sebanyak 27,37 Persen, Dan Usia Di Atas 60 Tahun Sebanyak 3,62 Persen (5) Latar Pendidikan, 61 Persen Responden Berpendidikan Sarjana Ke Atas
Table: angkaberita Source: Katadata